Konsumen smartphone terbagi atas 5 adopters category :
1. Kelompok Innovators (2.5%). Kelompok ini adalah mereka yg selalu mencari teknologi baru. Kelompok ini di dominasi IPhone
2. Kelompok Early Adopters (13.5%). Kelompok ini adalah mereka yg cepat mengadopsi teknologi tapi tidak semilitan kelompok Innovator. Kelompok ini didominasi oleh Samsung
3. Kelompok Early Majority (34%). Kelompok ini didominasi orang2 umum yg mengikuti tingkah laku kelompok Early Adopter yg jadi reference group alias panutan. Disebut juga kelompok mainstream. Di kelompok ini Nokia pernah berjaya. Kelompok ini yg dibidik Xiaomi.
4. Kelompok Late Majority (34%). Kelompok ini didominasi orang2 umum yg mengikuti tingkah laku kelompok Early Majority sbg panutan tapi terkendala dana. Di kelompok ini didominasi barang second. Kelompok ini yg dibidik smartphone Tiongkok.
5. Kelompok Laggards (16%) adalah kelompok yg tidak butuh smartphone.
Sekian
ADS HERE !!!